CPNS SUDAH DIBUKA ?
Pemerintah membuka seleksi CPNS 2018 yang rencananya
akan merengkrut sebanyak 220 orang untuk menggantikan posisi kosong tahun ini.
Menteri Pendayagunaan Negara dari Reformasi Briolrasi (Menpan-RB), Asman
Abnur telah menyampaikan jadwal penerimaan CPNS direncanakan akan digelar akhir
JULI 2018.
Berita bukanya seleksi CPNS 2018 ini pun sudah
ditunggu-tunggu oleh masyarakat sehingga tak ayal banyak kabar hoax yang
bertebaran di medsos yang membuat kita harus teliti dan lebih bijak lagi.
Kepala Biro Humas Badan Kepegawaian Negara (BKN) Mohammad Ridwan mengungkapkan pendaftaran dapat dilakukan saat sudah diumumkan secara resmi dan beliau juga memberitahukan proses pendaftaran CPNS 2018 yang akan dilakukan
Kepala Biro Humas Badan Kepegawaian Negara (BKN) Mohammad Ridwan mengungkapkan pendaftaran dapat dilakukan saat sudah diumumkan secara resmi dan beliau juga memberitahukan proses pendaftaran CPNS 2018 yang akan dilakukan
"Di PP 11 2017, kami berkewajiban untuk
mengumumkan itu, paling tidak (selama) 3 minggu, mereka (masyarakat) bisa
mendaftar online di sscn.bkn.go.id. Itu kira-kira di kasih waktu 1 bulan,"
"Setelah itu akan ada seleksi kompetensi
dasar oleh BKN, kemudian mungkin ada seleksi kompetensi bidang oleh
kementerian, lembaga dan daerah masing-masing. Setelah itu
selesai,"sambungnya
Saya pun mencoba membuka linknya https://sscn.bkn.go.id/
yang merupakan satu-satunya website resmi khusus pendaftaraan CPNS 2018 dan
ternyata CPNS2018 belum dibuka seperti yg tertera pada portal yang berhasil
saya sreenshoot dibawah ini
"Portal SSCN saat
ini belum dapat diakses sampai pengumuman resmi dari Pemerintah terkait
penerimaan CPNS 2018
Info lebih lanjut
dapat dilihat di Portal BKN yaitu www.bkn.go.id"
Post a Comment for "CPNS SUDAH DIBUKA ?"